Wakil Bupati Ketapang Membuka Kegiatan Larwasda Kabupaten Ketapang Tahun 2025

edukasiborneonews-Wakil Bupati Ketapang Jamhuri Amir, SH membuka kegiatan Gelar Pengawasan Daerah (Larwasda) Tingkat Kabupaten Ketapang Tahun 2025, di Ruang Rapat Utama Kantor Bupati Ketapang, pada Senin (27/10/2025). Kegiatan yang digelar Inspektorat Ketapang ini dihadiri oleh Kepala BPK RI Perwakil Provinsi Kalimantan Barat, para kepala perangkat daerah, camat, dan lainnya. Wabup dalam sambutannya mengatakan kegiatan Gelar […]

Continue Reading

DPRD Ketapang Mendorong Agar Pendapatan Daerah Lebih Optimal Dalam Pembahasan APBD 2026

edukasiborneonews-DPRD Ketapang menggelar rapat pembahasan proyeksi pendapatan daerah dalam rangka penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Tahun Anggaran 2026, pada Selasa (28/10/2025). Rapat yang berlangsung di ruang paripurna DPRD tersebut dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Ketapang H. Achmad Sholeh, ST., M.Sos, didampingi para Wakil Ketua Mateus Yudi, SE., M.Si, H. Mathoji, SE, dan Syaidianur, […]

Continue Reading

Bupati Ketapang Melakukan Audiensi dengan Wamen Perumahan Dan Kawasan Pemukinan RI

edukasiborneonews-Bupati Ketapang Alexander Wilyo, S.STP.,M.Si melakukan audiensi dengan Wakil Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman Republik Indonesia, Fahri Hamzah, dalam rangka menyampaikan sejumlah usulan strategis di bidang penataan kawasan dan perumahan rakyat. Di ruang kerja Wamen Perkim di Jakarta, pada Kamis (23/10/2025). Dalam pertemuan tersebut, Bupati menyampaikan dua fokus utama pengajuan, yaitu: 1. Dukungan Penanganan Kawasan […]

Continue Reading

Muscab Ke-XI IPSI Ketapang Tahun 2025 Dibuka Oleh Sekda Ketapang

edukasiborneonews-Sekretaris Daerah Kabupaten Ketapang, Repalianto, S.Sos., M.Si., membuka Musyawarah Kabupaten (Muskab) ke-IX Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Ketapang Tahun 2025, di Ruang Rapat Utama Kantor Bupati Ketapang.Pada Kamis (23/10/2025) Sekda dalam sambutannya menekankan pentingnya pencak silat sebagai sarana pemersatu bangsa. Oleh karena itu, Ia mengajak seluruh insan pencak silat di Ketapang untuk terus menjunjung tinggi […]

Continue Reading

Ketapang Mantapkan Pembangunan PLTGU Kalbar-1 Di MHS

edukasiborneonews-Kabupaten Ketapang semakin menunjukkan keseriusannya dalam memperkuat sektor kelistrikan sebagai penopang utama pembangunan daerah yang berkeadilan. Langkah konkret ini diwujudkan melalui pertemuan saya bersama Vice President Pre-Construction PLN Indonesia Power, Bapak Aswindo, di ruang kerja Pendopo Rumah Jabatan Bupati Ketapang, pada Selasa (21/10/2025) Pertemuan tersebut membahas rencana pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Gas dan Uap (PLTGU) […]

Continue Reading

Pemerintah Kabupaten Menjalin Kerja Sama Dengan YPAN untuk Meperkuat SDM di Daerah

edukasiborneonews-Pemerintah Kabupaten Ketapang menjalin kerja sama dengan Yayasan Pendidikan Adiluhung Nusantara (YPAN) untuk memperkuat pengembangan sumber daya manusia (SDM) di daerah.(16/10/2025) Penandatanganan MoU saya lakukan bersama Ketua YPAN, Siti Nurkhayati, di Ruang Auditorium Lantai 2, Gedung D Kemendiktisaintek, Jakarta, dalam kegiatan Koordinasi Program Kerja Sama yang dihadiri oleh Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Prof. Dr. […]

Continue Reading

Wakil Bupati Ketapang Menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPKAD) Tahun 2025

edukasiborneonews-Wakil Bupati Ketapang Jamhuri Amir, SH menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPKAD) Tahun 2025 yang diselenggarakan oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) di Jakarta, pada Jumat (10/10/2025). Dengan mengusung tema “Memperkuat Ketahanan Ekonomi Nasional melalui Peningkatan Akses Keuangan Daerah”. Rakornas TPKAD ini menjadi wadah strategis untuk memperkuat koordinasi, sinergi, serta kolaborasi […]

Continue Reading

Bupati Ketapan Dan Sukamara Meninjau Langsung Rencana Pembangunan Jalan Akses Dan Jembatan Penghubung

edukasiborneonews-Bupati Ketapang, Alexander Wilyo ,S.STP.,M.Si melakukan kunjungan kerja ke Desa Sukaramai, Kecamatan Manis Mata, untuk meninjau langsung rencana pembangunan jalan akses dan jembatan penghubung antara Kecamatan Manis Mata, Kabupaten Ketapang (Kalimantan Barat) dengan Kabupaten Sukamara (Kalimantan Tengah), pada Senin (13/10/2025) Bupati dalam kunjungan tersebut, menyampaikan bahwa pemerintah daerah saat ini tengah memproses izin pinjam pakai […]

Continue Reading

Progres Pembangunan Jalan Pelang–Sungai Kepuluk Ditinjau Langsung Oleh Bupati Ketapang

edukasiborneonews-Bupati Ketapang meninjau progres pemasangan tiang pancang (mini pile) pada ruas jalan Pelang–Kepuluk, serta memantau perbaikan jalan melalui program CSR gotong royong bersama perusahaan-perusahaan di sekitar wilayah tersebut.(12/10/2025) Walaupun hari Minggu, pekerjaan tidak boleh berhenti. Masyarakat menunggu hasil nyata. Bupati Ketapang Alexander harus memastikan setiap pembangunan berjalan di jalurnya. Bupati Ketapang akui, kondisi saat ini […]

Continue Reading

Penutupan PSBD Ke-XI Ketapang, Ditutup Oleh Bupati Ketapang

edukasiborneonews- Bupati Ketapang Alexander Wilyo menutup secara resmi Pekan Seni Budaya Dayak (PSBD) ke-XI Kabupaten Ketapang Tahun 2025 di Balai Sungai Kedang, Komplek Pendopo Bupati Ketapang. Malam penutupan berlangsung meriah dan penuh kehangatan, menandai berakhirnya perhelatan budaya yang menjadi kebanggaan masyarakat Bumi Kayong. (11/10/2025) Bupati Ketapang menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada panitia, Dewan Adat Dayak […]

Continue Reading